Bupati Kuningan Meresmikan Pekerjaan Proyek Pembangunan Jalan Linkar Cipari Cisantana

Arah baru .id -Bupati Kuningan H.Acep Purnama,SH.MH Pagi Ini Selasa,05 September 2023 Meresmikan Star Awal Pengerjaan Proyek Pembangunan Jalan Baru Lingkar Cipari-Cisantana Hari Ini,Bupati Juga Memastikan Proyek Ini Rampung Di Kerjakan Sebelum Natal Atau Tahun Baru 2023,Dengan Menelan Biaya 23 Milyar Dengan Panjang 2,4 KM,Dari Cipari Ke Cisantana,Dari Pengerjaan sampai Pengaspalan Rampung 3 Kedepan Ini Juga Sekaligus Kado Terindah Di masa Jabatannya Menjadi Bupati Di Pertengahan Desember 2023,

Lokasi Peresmian Di Rageman Resto Dan Coffee,Yang Tidak Jauh Dari Jalan Baru Lingkar Cipari – Cisantana.

Pada Kesempatan Ini Bupati Kuningan H.Acep Purnama,SH.MH Mengingat Kepada Jajaran Yang Terkait Di Lingkungan Pemda Kuningan, Jalan Baru Lingkar Cipari Cisantana Ini Bukan Satu-Satunya Tujuan Kami Untuk Mengembangkan Pariwisata ,Argo Pertanian,Perkebunan Multilateral Harus Baik Dan Sejalan,Di Mana Kawasan Cipari Cisantana Ini Pertanian nya Dan Perkebunan Tanahnya sangat Subur.

Beliau Juga Ingatkan Kepada Anak Buahnya Di Dinas Pertanian,Pariwisata Agar Pembangunan Jalan Baru Lingkar Cipari Cisantana ini Berjalan Baik, Menurut nya Jalan Ini Akan Menjadi Ramai,Dengan Adanya Keramaian Kedepan Harus Bisa Di Kendalikan,Terutama Prasarananya,Secara Apik Dan Baik Harus Benar Sesuai Tata Ruang,Tetap Memperhatikan Konservasi (Perintah nya)

Saat Di Tanya Tentang Tugu Simpang Tiga Beliau Katakan Akan Membuat Tugu Sajak Di Simpang tiga Di Jalan Baru Lingkar Cipari Cisantana ini Bahkan Akan Memasang Lampu Penerang Jalan Energi Matahari.

Di Penutup Acara Jumpa Pers Bupati Kuningan H.Acep Purnama, SH.MH,Menjelaskan Kedepan Akan Membangun Terminal Di Kawasan Wisata Sebagai Upaya Penempatan Bus-Bus Wisata.

BACA JUGA :  Simak! 5 Universitas Ini Ternyata Punya Prodi Farmasi Terbaik

Di Kesempatan Yang Sama,Wawancara Dengan Camat Cigugur Yono Rahmansah Dia Mengatakan Selama Ini Pemerintah Kecamatan Kerap Menghadapi Masalah Saat Libur Lebaran Dan Tahun Baru,Yang Selalu Mengalami Kemacetan Luar Biasa Menuju Kawasan Wisata,Dengan Di Bangunnya Jalan Baru Lingkar Cipari Cisantana Di Wilayah Kecamatan Cigugur Ini,Bisa Mengurai Kemacetan Serta dapat Menumbuhkan Pendapatan Ekonomi Masyarakat Di Kecamatan Cigugur (Ujarnya)

Mengenai Pembebasan Lahan Warga Menurut Camat Cigugur Di Tiga Desa Antara Lain Desa Cipari,Desa Gunung Keling Dan Desa Cisantana Sudah Selesai,Semuah Warga Sudah Mendapatkan Ganti Rugi.

Begitu Juga Kepala Desa Cipari Nining Kurniasih Juga Mengatakan Hal Yang Sama,Beliau Menambahkan Khususnya Warga Cipari Sangat Mendukung Adanya jalan Ini Dan Berharap Bisa Meningkat Ekomoni Masyarakat Di Cipari Ujar Kepala Desa Cipari Nining Kurniasih Saat Di Wawancarai.

Kontributor Cirebon Asam

Spread the love

Mungkin Anda juga menyukai